loading...

Bunga itu indah, termasuk bunga anggrek. Namun, bunga
tidak dengan anggrek bernama Monkey Orchid yang dalam bahasa Indonesia berarti
Anggrek Monyet. Bunga ini memiliki bentuk seperti wajah monyet.
Sebagaimana diberitakan www.Infospesial.com,
Oddity Central mengabarkan awalnya, keberadaan bunga anggrek tersebut sempat
diragukan karena dugaan hanya foto hasil editan. Namun bunga anggrek yang
memiliki nama Ilmiah Dracula Simia ternyata benar-benar ada dan mirip seekor
monyet.

Bunga ini tumbuh didaerah pegunungan Ekuador, Kolombia,
Peru dengan ketinggian antara 1.000 sampai 2.000 meter diatas perukaan laut.
loading...
Cantik Anggreknya Pak, lebih bagus disertakan poto hasil rangkaiannya. Misalnya Bunga Meja.
BalasHapusThank