loading...
Izin Berbagi !
MOJOKERTO - Bersedekah, dan berbagi dengan sesama merupakan perbuatan yang sarat nilai positif.
Sebab, melalui sifat berbagi, maka hal itu bisa meringankan penderitaan yang sedang dialami orang lain.
Berbagi bisa dilakukan melalui berbagai cara.
Memberikan sumbangan ke panti asuhan, tetangga yang sedang membutuhkan, hingga kepada para pengemis.
Sayang, kadang hal itu justru disalahgunakan oleh sebagian orang.
Khususnya saat memberikan sedekah kepada para pengemis.
Alasannya, saat ini banyak orang yang justru memanfaatkan status pengemis sebagai pekerjaan.
Bahkan, mereka juga menumpuk harta melalui kegiatan mengemis itu.
Itu seperti yang terjadi baru-baru ini.
Tepatnya, seperti unggahan akun Facebook Bandrek Kacau SeerzSseerrzz di Grup Info Lantas Mojokerto (ILM), Senin (8/1/2018).
Akun itu mengunggah sejumlah foto dari seorang pengemis.
Yang menarik, pengemis tersebut ternyata terpotret sedang menggunakan earphone yang tersambung ke sebuah smartphone.
Sejumlah netizen pun mengomentarinya.
Bahkan, ada juga sebuah akun yang mengajak masyarakat untuk memboikot wanita pengemis tersebut.
Namun, sebuah hal mengejutkan terjadi.
Ternyata pengemis itu juga ikut mengomentari ajakan boikot akun tersebut.
"Yo pinda ng krian toh maaaaasssss bro,"jawab pengemis itu menggunakan akun Facebook miliknya Widya Agustina.
Tidak hanya itu, akun itu juga mengunggah screenshot komentar lainnya pengemis tersebut.
"Ngemes di komentari,melacuri di cakupi,kenapa maleng2 gk mok brantas,wong q jalok gak mekso kog,gelem kek ono gk glem yow ws, harta gk di gwo mati lhor,tp neg wong sirik mandar mugo ae sing mosting wong ngemes iki ole ganjaran ceg ngerasakno dadi wong susah,"tulisnya.
Sejumlah netizen pun tampak terkejut, dan mengomentari hal itu.
@Wulan Deadline Moxer,"Wah parah,"
@Lana,"y.allh klo ngemis jgn ngjak ank kcil...ap gk kchan liat ank kcil kyk gtu d sruh mntak2..ank umr sgtu wktu.y bljar skolah maen cma tmn2.y knpa koq d ajk ngemis kyk gtu...udh bsa pkk klung emas gtu hsil.y bnyj mnding ank.y d ttip.n cma klwarga kn enk,"
@Bojoe KarepkuDewe RajaP'k,"Asak alah senk dadi viral sak iki iku fitri iki ta,dee nek ngemis bener g pernah maksa,tp sayang selalu bawa anake sahrul iku,hpne yo g kalah apik karo arek jaman now,mesti gonta ganti,"
@Wuelan Sifa AllSifa,"Satu kuncinya yaitu besyukur dengan apa yg kita punya bersyukur dengan rejeki yg kita dpat ..satu yg utama halal.."
from Izin Berbagi http://ift.tt/2DB6yP5
Sumber www.izinberbagi.com
loading...
0 Response to "Tercyduk Punya Smartphone, Pengemis Ikut Komentar di FB, Jawabannya Bikin Heboh Netizen: Wah Parah Izin Berbagi"
Posting Komentar
Silahkan anda berkomentar dan juga memberikan kritik untuk perbaikan blog ini. Maaf, Komentar yang tidak berhungungan dengan artikel atau hanya pengen beriklan, akan dihapus. Komentar langsung tayang.