Tahukah Anda, Kenapa Uang Juga di Sebut Duit?

loading...

Terkadang, uang jga disebut duit. Namun tahukah anda, kenapa uang juga disebut duit? Sejarah uang juga disebut duit merupakan bekas penjajahan yang telah dilakukan belanda dan terwariskan hingga saat ini.

Duit adalah nama pecahan koin uang Belanda. Satu gulden setara dengan 160 duit. Sedangkan duit sendiri adalah koin belanda senilai 3 penning. Dan, 8 duit seara dengan nilai 1 Kelip. Mata uang Belanda itu sangant familiar karena lamanya Belanda menjajah Indonesia hingga peninggaklannya masuh kokoh hingg sekarang.


Sumber: FP Tinta Pengertahuan

loading...

0 Response to "Tahukah Anda, Kenapa Uang Juga di Sebut Duit?"

Posting Komentar

Silahkan anda berkomentar dan juga memberikan kritik untuk perbaikan blog ini. Maaf, Komentar yang tidak berhungungan dengan artikel atau hanya pengen beriklan, akan dihapus. Komentar langsung tayang.