5 Mata Uang Termahal di Dunia

loading...

Berdasarkan FoxNews, ranking mata uang tertinggi hingga kuartal I-2013 adalah sebagai berikut:

1. Dinar Kuwait
Dinar kuwait memuncaki ranking pertama dalam hal mata uang tertinggi sejagad. 1 Dinar Kuwait bernilai US$ 3,51.

2. Dinar Bahrain
Luas negara ini hampir setara dengan DKI Jakarta. Namun dari aspek mata uang, bahrain unggul jauh dari Indonesia, 1 Dinar Bahrain senilai US$ 2,65

3. Rial Oman
Satu Rial Oman setara US$ 2, 59.

4. Lats Latvia
Latvia adalah sebuah negara di Benua Eropa, tepatnya Eropa Timur. Lats Latvia memiliki mata uang bernama Lats yang 1 Lats bernilai US$ 1,88.

5. Poundsterling UK
UK atau United Kingdom/ Inggris yang setiap 1 Poundsterling setara dengan US$ 1,53.


Sumber: ApaKabarDunia

loading...

1 Response to "5 Mata Uang Termahal di Dunia"

Silahkan anda berkomentar dan juga memberikan kritik untuk perbaikan blog ini. Maaf, Komentar yang tidak berhungungan dengan artikel atau hanya pengen beriklan, akan dihapus. Komentar langsung tayang.